detikNews
KPK Panggil 3 Anggota DPRD Jambi Tersangka Suap Pengesahan APBD
KPK memanggil tiga orang anggota DPRD Provinsi Jambi terkait kasus dugaan suap pengesahan APBD. Ketiga orang itu dipanggil sebagai tersangka.
Rabu, 24 Jul 2019 10:23 WIB







































