detikFinance
600 Karyawan GOTO di-PHK, Masih Dapat THR hingga Bonus Tahunan
PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) terhadap sekitar 600 karyawannya. Bagaimana hak-hak karyawan?
Jumat, 10 Mar 2023 15:43 WIB







































