detikHot
Ayah Meninggal Dunia, Cut Meyriska: Tunggu Ade, Yah
Cut Meyriska emosional mengenang sosok almarhum sang ayah. Cut Meyriska menilai sang ayah adalah sosok yang sangat melindungi anak-anaknya.
Selasa, 24 Agu 2021 08:30 WIB