detikFinance
Koperasi Merah Putih Disiapkan Jadi Gerai Sembako Modern
Pemerintah luncurkan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih untuk sembako. Digitalisasi akan mempermudah pengelolaan stok dan peredaman inflasi pangan.
Jumat, 27 Jun 2025 15:59 WIB