detikNews
MPR Dorong Pemerintah Tetapkan Harga Standar Tes PCR-Regulasi Vaksin
Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mendorong pemerintah untuk segera menetapkan standar harga test PCR di berbagai rumah sakit maupun klinik laboratorium kesehatan.
Minggu, 20 Sep 2020 11:04 WIB