detikNews
Puluhan Drone Rusia Hantam Kota-kota Ukraina, 21 Orang Luka
Puluhan drone Rusia menghujani kota-kota di Ukraina dalam semalam. Sekitar 21 orang mengalami luka-luka akibat serangan drone itu di beberapa kota Ukraina.
Rabu, 09 Apr 2025 15:54 WIB