Windy mengaku perjalanannya dari Kuningan, Jakarta Selatan (Jaksel), ke tempat tinggal di Pamulang, Tangerang Selatan (Tangsel), memakan waktu tiga jam.
Menurut Tuhiyat, LRT Jakarta bakal terkoneksi dengan Dukuh Atas. Ini berarti bakal ada dua jenis LRT di kawasan tersebut yaitu LRT Jakarta dan LRT Jabodebek.