Mensos Saifullah Yusuf membuka pembekalan guru sekolah rakyat di JIExpo, Kemayoran, Jakarta Pusat. Materi pembekalan disampaikan oleh sejumlah menteri.
Pemerintah melanjutkan program bantuan langsung tunai (BLT) hingga akhir tahun dan memperluas jangkauan hingga 35 juta keluarga penerima manfaat (KPM).
Menteri Sosial Gus Ipul laporkan penyerapan anggaran Kemensos 2025 ke DPR. Ia usulkan tambahan anggaran untuk program sosial dan kesejahteraan di 2026.
Budisatrio Djiwandono terpilih sebagai Ketua Umum Karang Taruna Nasional. Gus Ipul menjelaskan pemilihan dilakukan melalui musyawarah mufakat tanpa perdebatan.
Menteri Sosial (Mensos) Saifullah Yusuf (Gus Ipul) mengungkap siswa-siswi Sekolah Rakyat (SR) banyak menaruh minat pada bidang teknik, kesehatan, dan hukum.