Ormas Islam, tokoh agama dan Mahasiswa di Bangkalan, Madura berkumpul membahas bahaya HTI. Mereka mengantisipasi agar paham khilafah tidak berkembang di Madura.
KH Kiai Ma'ruf Amin menilai film G30S/PKI tak perlu diperdebatkan. Justru menurut dia, menonton film tersebut bisa menjadi salah satu sumber informasi sejarah.
Kemenko Polhukam akan menggelar diskusi mengenai terorisme dan radikalisme di Bali dan Lombok. Diskusi digelar untuk mengantisipasi terorisme dan radikalisme.