Waspada bencana hidrometeorologi, 2.850 personel gabungan Polda Kalteng dan instansi terkait disiagakan. Apel digelar di lapangan Mapolda Kalteng hari ini.
Kapal wisata berlayar kucing-kucingan ke Pulau Rinca meski ada larangan dari KSOP Labuan Bajo. Penyelidikan polisi sedang berlangsung terkait pelanggaran ini.
Universitas Darwan Ali (UNDA) Kota Sampit, Kalimantan Tengah (Kalteng) menginovasikan daun kelakai untuk pakan ikan, berkolaborasi dengan masyarakat Katingan.