detikNews
WN Polandia Aniaya Sekuriti-Brimob gegara Ditegur soal Drone di Bali
WN Polandia, Bokszanksi, mengamuk dan nekat membanting anggota Satbrimob Polda Bali I Gede Wika Ardyana (23) dan menganiaya sekuriti kelab, Efensius Muti (31).
Rabu, 13 Nov 2024 11:52 WIB