detikTravel
Rujak Mameh yang Manis dan Segar dari Aceh
Tak hanya Yogya atau Sumatera Barat, Aceh juga terkenal dengan aneka kuliner yang menggoyang lidah. Salah satunya yang khas adalah rujak mameh, minuman dingin yang terdiri dari campuran buah dan rasanya segar. Enak!
Sabtu, 05 Apr 2014 13:25 WIB







































