detikTravel
Diserbu Pemburu Tiket Murah, KAI Expo Sampai Berlakukan Buka-Tutup
KAI Expo 2023 diminati banyak pemburu tiket murah. Untuk mencegah lonjakan pengunjung, KAI sampai harus melakukan buka tutup pintu masuk.
Sabtu, 30 Sep 2023 21:05 WIB