"Semua protokol kesehatan kami mengikuti anjuran pemerintah dan terus direview seiring dengan situasi yang berkembang," ujar CEO Hammersonic, Ravel Junardy.
Dua band yang sebelumnya dijadwalkan menjadi bintang utama dalam Hammersonic 2020 dikonfirmasi tampil pada gelaran festival musik cadas itu di tahun depan.
Untuk mengobati kekecewaan kamu yang tidak bisa nonton Slipknot di Jakarta tahun ini, coba saksikan video live mereka yang satu ini. Dijamin kangen moshpit!
Menurut Wendi Putranto, kebutuhan musisi terhadap konser tidak hanya berhenti pada memperdengarkan karyanya saja, namun juga tidak lepas dari kebutuhan ekonomi.