Jumlah kendaraan yang melintas via tol meningkat saat musim liburan cuti bersama dan Maulid Nabi 1442 H, bahkan mengalahkan rekor saat musim mudik lebaran 2020.
Kota Malang menghindari lonjakan jumlah COVID-19 saat libur panjang. Protokol kesehatan ditekankan kepada seluruh sektor ekonomi, transportasi, dan pariwisata.
Koordinator Tim Pakar dan Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Wiku Adisasmito meminta warga dan perusahaan aktif memantau liburan saat cuti bersama.
Sesuai keputusan pemerintah pekan depan bakal menjadi pekan long weekend/libur panjang, banyak masyarakat bersiap memanfaatkan waktu tersebut untuk berlibur.
Jokowi berpesan agar libur panjang di penghujung Oktober 2020 tak mengakibatkan lonjakan kasus baru Corona. Pemerintah membuat ancang-ancang mengantisipasinya.