detikNews
Polres Cilegon Tangkap 4 Pelaku Curanmor, 16 Sepeda Motor Disita
Polisi menangkap empat pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang beroperasi di Cilegon. Sebanyak 16 sepeda motor disita dari tangan pelaku.
Rabu, 24 Jul 2024 17:20 WIB