Raksasa chip, Texas Instruments akan menginvestasikan US$ 60 miliar atau sekitar Rp 982 triliun (Kurs Rp 16.373) demi memperluas fasilitas semikonduktor di AS.
Pasien yang dipasangi 'chip otak' Neuralink milik Elon Musk kini bisa mengedit dan mengisi voice over untuk video buatannya sendiri. Bagaimana caranya?
Xiaomi mengonfirmasi kehadiran chipset mobile buatannya sendiri yang akan diluncurkan pada akhir Mei nanti. Chipset ini ditargetkan dipakai di ponsel premium.
Arsari Group memperluas investasi di infrastruktur digital dengan membentuk FiberCo bersama Indosat. Fokus pada potensi AI dan kesenjangan digital di Indonesia.