Empat hari terakhir, masyarakat Kabupaten Kepulauan Anambas, Kepri, mengeluhkan antrean panjang untuk mendapatkan bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertalite.
Pemerintah mematangkan rencana penyaluran subsidi BBM, LPG, dan listrik agar lebih tepat sasaran melalui Data Tunggal Sosial dan Ekonomi Nasional (DTSEN).