detikNews
Commuter Line, KRL 'Bisnis' Rasa Ekonomi
Setelah PT KAI menghapuskan KRL ekspress dengan tiket Rp 11 ribu, serta ekomomi AC bertiket Rp 5.500, Commuter Line disiapkan untuk mengganti kereta tersebut. Namun kereta 'bisnis' yang menghubungkan Jabodetabek ini masih jauh dari nyaman.
Kamis, 05 Jan 2012 10:47 WIB







































