Sepakbola
Menyambut Luis Suarez
Entah apa yang memenuhi kepala Luis Suarez di beberapa hari terakhir ini. Setelah empat bulan dicekal FIFA dia berkesempatan melakukan debut dalam laga sebesar El Clasico, di tempat sesakral Santiago Bernabeu.
Kamis, 23 Okt 2014 13:19 WIB







































