Mobil-mobil klasik Toyota Starlet menolak tua. Komunitas otomotif Indonesia Starlet Club (ISC) menggelar ajang adu cepat Toyota Starlet di Bandara Kertajati.
Daihatsu juga menawarkan program sales khusus buat para calon konsumen di acara Daihatsu Kumpul Sahabat 2025 yang digelar di Alun-alun Tigaraksa, Tangerang.
Polres Purwakarta menggerebek gudang penyalahgunaan gas LPG, menangkap tiga pelaku. Praktik ilegal ini merugikan masyarakat dan berpotensi hukuman 6 tahun bui.
Sopir Fortuner yang mengaku adik jenderal rupanya sempat menyebut dirinya bakal bertanggung jawab. Namun tak lama berselang, sopir malah bablas menghilang.
Balai Pelestari Kebudayaan Wilayah IX Jawa Barat berhasil menemukan struktur punden berundak di kawasan Situs Cibalay, Taman Nasional Gunung Halimun Salak.