Mensesneg Pratikno menghadiri acara perayaan Natal bersama yang diselenggarakan pemerintah malam ini. Tak hanya Pratikno, Luhut Pandjaitan juga ikut hadir.
Setya Novanto tak memberikan komentar usai menjalani sidang di Pengadilan Tipikor Jakarta. Ketika ditanya tentang buku hitam yang digenggamnya, Novanto diam.