Selain SEA Games 2023, tim angkat besi juga akan mengikuti Kejuaraan Asia di Korea Selatan pada Mei. Windy Cantika Aisah Cs pun dipatok target perbaiki ranking.
Waketum PSSI Zainudin Amali mengomentari isu seputar nasib enam venue untuk Piala Dunia U-20 2023. Menurutnya, apapun keputusan FIFA nantinya harus dihormati.
Gubernur Jambi Al Haris ikut bersuara soal insiden kecelakaan dalam event Indonesia Off-road Federation (IOF) yang menyebabkan 18 warga terluka. Apa katanya?
Marc Marquez resmi berpisah dengan Honda Racing Corporation (HRC) mulai tahun depan. Kedua pihak sepakat untuk mengakhiri kontrak satu tahun lebih cepat.