Scorpions Tampil Memukau
Di tengah keraguan negara Barat akan kondisi keamanan di Indonesia, Scorpions menyedot kerinduan penyuka musik rock. Grup asal Jerman ini tampil memukau.
Kamis, 16 Sep 2004 21:12 WIB







































