detikNews
KPK Fasilitasi Para Tahanannya Nyoblos di TPS Terdekat
Pemilihan Gubernur DKI Jakarta putaran kedua akan digelar Kamis besok. Seperti pada putaran pertama, KPK akan memfasilitasi para tahanan yang ditahan di rutan untuk dapat mencoblos di TPS terdekat.
Rabu, 19 Sep 2012 15:22 WIB







































