detikFinance
PT Bandung Pakar akan Terbitkan Obligasi Rp 200 M
PT Bandung Pakar akan menerbitkan obligasi senilai Rp 200 miliar. Moody's telah memberikan peringkat provisional (P) Baa3.id untuk obligasi tersebut.
Selasa, 04 Mar 2008 11:38 WIB







































