Tak seperti kasus yang menimpanya di 2019, Gisel lebih irit bicara dan tak memberi bantahan tegas terkait skandal video seks yang ramai beredar tahun ini.
Gisella Anastasia telah ditetapkan sebagai tersangka pada kasus video seks. Ia pun mengaku jika video tersebut dibuat pada 2017 kala ia berada di Medan.
ICJR ikut menyoroti kasus video seks yang menimpa Gisella Anastasia dan Michael Yukinobu Defretes. ICJR menilai keduanya tidak bisa dipidana dalam kasus ini.
Pengacara Aby Febrianto Dunggio adalah pelapor di kasus video syur Gisel. Uniknya, dia juga menjadi kasa hukum pemohon praperadilan chat mesum Habib Rizieq.
Netizen mengkhawatirkan anak Gisel setelah Gisel ditetapkan tersangka video syur. Polisi menyebut akan ada pendampingan terkait trauma healing untuk sang anak.