Kacamata hitam memang disarankan dipakai untuk mengurangi efek terik Matahari. Bahkan pasukan TNI di Lebanon punĀ mengenakannya saat upacara bendera 17-an.
Prakirawan BMG Juanda memperkirakan suhu udara mencapai puncaknya 37 derajat celcius. Suhu itu akan mencapai puncaknya pukul 12.00 WIB dan posisi matahari tepat berada di atas kepala.
Suhu panas yang menerpa Kota Surabaya diprediksi terjadi pada 20-21 Oktober 2008. Dengan suhu 24-36 derajat celcius. Ini terjadi karena sudut kemiringan matahari berada tepat di atas Kota Surabaya.
BMG Juanda Surabaya mengaku cuaca panas dengan posisi matahari tegak lurus hari ini merupakan salah satu fenomena alam. Fenomena terjadi saat matahari berada di atas garis equator.
Selain hemat BBM, hemat pemakaian listrik pun kini merupakan sesuatu yang wajib. Berikut adalah tips dan trik penggunakan peralatan rumah tangga yang hemat listrik.
Wina masih cukup sering didatangi hujan selama Euro 2008, termasuk dalam dua pertandingan terakhir di babak semifinal. Bagaimana cuaca di hari partai puncak?