Tingkat Pengangguran Terbuka di Kabupaten Cirebon turun menjadi 6,74% pada 2024. Lulusan Diploma memiliki TPT tertinggi, sementara lulusan universitas terendah.
Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) buka suara soal tingkat pengangguran. Menurut data BPS pengangguran di Indonesia per Februari tembus 7,28 juta orang.