Chelsea unggul 1-0 atas Arsenal di babak pertama dalam duel di pekan sembilan Liga Inggris musim ini. Gol tunggal Cole Palmer menjadi pembeda nasib kedua tim.
Harry Maguire bak berjodoh dengan Timnas Inggris. Bek 30 tahun itu kembali dipanggil The Three Lions meski tak lagi menjadi pilihan utama di Manchester United.