detikNews
KPK Hanya Supervisi Kasus Pajak Perusahaan Sukanto Tanoto
KPK menilai kasus penggelapan pajak perusahaan milik Sukanto Tanoto termasuk tindak pidana perpajakan. Karena itu KPK pun hanya bisa melakukan supervisi terhadap kasus tersebut.
Senin, 22 Jan 2007 19:19 WIB







































