Pemerintah DKI Jakarta mengumumkan hari tanpa ganjil genap pada 1 Mei 2025, bertepatan dengan Hari Buruh. Aturan ini berlaku untuk pembatasan lalu lintas.
Lalu lintas di sejumlah tol arah Jakarta pagi ini mengalami kepadatan di sejumlah titik. Kepadatan itu akibat padatnya volume lalin, salah satunya di Tol Janger
Hujan deras menyebabkan kemacetan parah di Jakarta pagi ini. Volume kendaraan meningkat, terutama di Tol Dalam Kota dan arteri. Pengendara diimbau berhati-hati.