Selama ini memindahkan riwayat chat WhatsApp dari iOS ke Android adalah hal mustahil. Tapi kini bisa dilakukan dari iPhone ke Galaxy Z Fold3 atau Z Flip3.
PPKM tidak mengurangi antusiasme kehadiran Galaxy Z Fold 3 dan Z Flip 3. Buktinya kedua ponsel layar lipat Samsung ini dipesan 8x lipat dari pendahulunya.
Muncul beragam makna di balik Jokowi memakai baju adat suku Baduy saat menghadiri Sidang Tahunan MPR 2021. Jokowi dinilai ingin menonjolkan kesederhanaan.
Lima orang santri terseret ombak tinggi di Pantai Cieurih Desa Jayagiri, Kecamatan Sindangbarang, Kabupaten Cianjur. Satu orang korban dinyatakan hilang.