Pemprov DKI Jakarta akan menyalurkan bantuan sosial tunai (BST) PPKM Darurat dalam waktu dekat. Pencairan bansos dijadwalkan pada pekan ketiga Juli 2021.
Ratusan Polisi-TNI bermotor dikerahkan mendatangi rumah-rumah warga di Bandung dan Majalengka untuk membagikan bantuan ke warga terdampak PPKM Darurat.
Menteri Sosial Tri Rismaharini memastikan Bantuan Sosial Tunai sebesar Rp 300 ribu/perbulan sudah cari kepada keluarga penerima manfaat (KPM) sejak pekan lalu.
Praswad Nugraha disanksi potong gaji pokok sebesar 10 persen selama 6 bulan karena dinilai melakukan perundungan terhadap salah satu saksi kasus bansos Corona.
Majelis hakim Pengadilan Tipikor Jakarta menolak permohonan penggabungan gugatan yang diajukan 17 warga DKI Jakarta terhadap mantan Mensos Juliari P Batubara.