detikNews
Polisi Tangkap Dua Kurir Bertugas Mengambil Sabu yang Dibawa WN Malaysia
Direktorat Narkoba (Ditnarkoba) Polda Jatim membekuk dua kurir bertugas mengambil sabu seberat 720 gram yang dibawa Wong Paik Kay (29) Warga Negara Malaysia. Kedua kurir asal Jakarta ini ditangkap di sebuah hotel di sekitar Juanda.
Rabu, 21 Mei 2014 13:53 WIB







































