detikNews
Resah Dituding Terima Suap, Warga Pasang Spanduk 'Menerima Serangan Fajar'
Warga kampung Tanjungsari, Pedurungan, Semarang merasa resah karena sebagian warganya dikabarkan menerima suap menjelang pemilu atau 'serangan fajar'. Untuk menyindir hal itu, warga membuat tiga spanduk bertuliskan 'Di sini menerima serangan fajar'.
Senin, 07 Apr 2014 15:03 WIB







































