Media asing menyoroti kekebalan misterius warga Pulau Bali dari serangan virus Corona. Padahal, kunjungan wisatawan China meningkat pada bulan Januari lalu.
Sekretaris Gugus Tugas COVID-19 Provinsi Bali I Made Rentin mengatakan hal itu karena masyarakat patuh terhadap imbauan pemerintah untuk physical distancing.
Hydroxychloroquine sempat disebut bisa sembuhkan pasien virus Corona. Namun studi terbaru menunjukkan obat tersebut tak berpengaruh pada pengobatan COVID-19.
Saat ini sebagian besar negara melakukan lockdown untuk menghentikan penyebaran virus Corona yang pertama kali terdeteksi di Wuhan pada akhir tahun lalu.
Selain dijadikan bahan evaluasi kebijakan, pakar menilai pemerintah seharusnya fleksibel melaporkan angka kematian PDP untuk memberikan kepastian ke masyarakat.