Aksi main motocross pedangdut kembar Rizki dan Ridho jadi kontroversi. Mereka bermain motocross di 'Bromo KW' Garut yang ternyata merupakan kawasan konservasi.
Calon Wakil Bupati (Cawabup) Bandung Atep dinilai tidak peka terhadap isu lingkungan. Pasalnya, Atep main motocross di lokasi cagar alam Gunung Guntur.
Nassar dikabarkan bangkrut dan banting setir berjualan donat. Pedangdut itu pun menjelaskan alasan ia berjualan donat adalah ingin membesarkan usaha keluarga.