detikNews
Dag-dig-dug Penjual Makanan Khas Cirebon Gegara Larangan Mudik
Pemerintah telah menerbitkan kebijakan pelarangan mudik. Kondisi demikian membuat penjual oleh-oleh khas Cirebon di sepanjang jalur Pantura ini dag-dig-dug.
Selasa, 28 Apr 2020 13:19 WIB