detikNews
Di Muktamar Kubu SDA, Seluruh DPW Pilih Djan Faridz Sebagai Ketum PPP
"Mengajukan dan mendukung bapak H. Djan Faridz sebagai ketua umum DPP PPP periode 2014-2019 secara aklamasi," kata pimpinan sidang muktamar Vernita Darwis menyampaikan hasil pandangan umum DPW.
Jumat, 31 Okt 2014 23:33 WIB







































