Habis gajian enaknya memanjakan perut dengan olahan lobster lezat untuk siang ini. Ada lobster bergaya Louisiana atau yang dicocol sambal matah yang pedas.
Rekor baru makan mayonnaise diraih Michelle Lesco. Wanita asal Arizona, AS ini mampu habiskan lebih dari 3 stoples jumbo mayonnaise dalam 3 menit saja.
Burger dengan patty daging tebal dan juicy biasanya dibanderol dengan harga tinggi. Tapi Burger Bener berani menawarkan burger enak yang harganya murah meriah.
Menyantap seafood makin seru kalau ramai-ramai, apalagi seafoodnya disajikan berlimpah di atas meja. Jangan gengsi kalau makan seafood dengan gaya ngamprak ini.
Pencinta donat dan burger tak perlu bingung pilih makanan favoritnya. Pada 'The Double Smash Doughnut Burger', donat dan burger bisa dicicip dalam satu gigitan!
Croissant dan pretzel adalah pastry berbeda tapi bukan berarti tak bisa dijadikan satu. Perkawinan antara dua kudapan ini menghasilkan cretzel. Seperti apa?