detikFinance
Jelang Lebaran, Para Menteri Ekonomi Sambangi Pasar Klender
Pemerintah melakukan peninjauan harga berbagai bahan pokok jelang lebaran di pasar tradisional. Hari ini, para menteri ekonomi yang dipimpin oleh Menko Perekonomian Chairul Tanjung akan menyambangi Pasar Klender.
Senin, 21 Jul 2014 10:04 WIB







































