Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menerbitkan surat telegram berisi mutasi ratusan perwira menengah dan perwira tinggi. Dalam mutasi ini, 7 kapolda diganti.
Direktorat Narkoba Polda Metro Jaya akan memusnahkan barang bukti sejumlah narkoba pagi ini. Sejumlah tersangka dihadirkan, salah satunya Lucinta Luna.
MenPAN-RB Tjahjo Kumolo memberikan penghargaan kepada Polda Metro Jaya. Penghargaan itu sebagai apresiasi atas kinerja Polda Metro dalam pemberantasan narkoba.
"Seperti kemarin banjir, tanggul Latuharhary jebol, air semuanya masuk ke Thamrin, HI dan sekitarnya," papar Jokowi ketika masih menjabat sebagai Gubernur DKI.
Komjen Sigit telah melewati tahapan uji fit and proper test calon Kapolri di Komisi III DPR. Komisi III DPR sepakat menyetujui Komjen Sigit menjadi Kapolri