detikNews
Belum Diketahui Penyebab KA Mutiara Timur Anjlok
PT KA Daops IX Jember belum bisa memastikan apa penyebab Kereta Api (KA) Mutiara Timur jurusan Surabaya-Banyuwangi anjlok. Mereka saat ini berkonsentrasi melakukan evakuasi terhadap penumpang dan jalan rel.
Jumat, 07 Mei 2010 15:27 WIB







































