detikNews
Pengebom Bunuh Diri di Konser Ariana Grande Pernah Dilatih ISIS
Salman Abedi, pelaku bom bunuh diri di Manchester, Inggris, diyakini pernah pergi ke Suriah. Abedi juga diyakini sempat mendapat pelatihan dari ISIS di sana.
Jumat, 26 Mei 2017 15:54 WIB







































