detikHealth
Tiongkok Pertama Kali Pisahkan Bayi Dempet Pinggang dengan Printer 3D
Sebelumnya cetakan tiga dimensi atau lebih akrab disebut printer 3D hanya digunakan untuk membuat organ yang diperlukan dalam prosedur transplantasi. Namun dengan teknologi yang sama, Tiongkok berhasil menggelar operasi pemisahan bayi kembar siam.
Jumat, 12 Jun 2015 17:04 WIB







































