detikNews
Jaksa Agung: Publik Tak Tahu, Kami Tangani 1.274 Kasus Korupsi Tahun 2014
Jaksa Agung M Prasetyo memaparkan sejumlah pencapaian yang dicapai Kejaksaan Tinggi seluruh Indonesia di hadapan Presiden Jokowi dan JK. Prasetyo menyebut penyelesaian kasus korupsi di tahun 2014 mencapai 1.275 kasus, namun tak banyak masyakarat yang tahu hal tersebut.
Jumat, 28 Nov 2014 16:52 WIB







































