Sebanyak 1,2 juta dosis vaksin COVID-19 buatan Sinovac baru saja tiba di Indonesia. Lalu, siapa yang pertama yang bakal disuntikkan vaksin COVID-19 tersebut?
Vaksin COVID-19 diangkut Garuda Indonesia dari China ke Indonesia 2 hari lalu. Garuda berharap vaksin yang dibawanya ini bisa menyelamatkan banyak nyawa.
Pembuat vaksin China Sinovac Biotech Ltd. mengklaim sudah menciptakan antibodi sebanyak 97% dari mereka yang diberikan dalam uji coba tahap akhir di Indonesia.