aespa, IVE, dan Red Velvet memuncaki daftar top 3 reputasi brand Agustus. Korean Business Research Institute menghimpun data ini sejak 11 Juli-11 Agustus 2024.
Kontes kecantikan Miss Universe Indonesia 2024 membawa konsep keanekaragaman. Terlihat dari banyaknya kontestan yang datang dari berbagai latar belakang.
Spanyol juara Euro 2024. Gelar juara turut dilengkapi keberhasilan pemain mudanya, yang menjadi kreator paling top dengan assist terbanyak sepanjang turnamen.
Lautaro Martinez sah menjadi top skor Copa America 2024. Pemain Argentina itu menandainya dengan gol penentu gelar juara bagi Tim Tango di partai final.