detikNews
Mobil Barang Bukti Raib, Polisi Berkelit Hanya Dipinjam
Mobil pick-up Mitsubishi bernopol B 9481 MH yang merupakan barang bukti kasus pencurian kayu tiba-tiba raib. Si pemilik lahan yang kayunya dicuri-pun berang. Ia menuding polisi bermain di belakang hilangnya mobil tersebut.
Senin, 06 Sep 2010 16:05 WIB







































